Personel Polsek Kaliwedi Polresta Cirebin dan Warga Desa Gowa Kidul Jalin Kemitraan Demi Keamanan Bersama

    Personel Polsek Kaliwedi Polresta Cirebin dan Warga Desa Gowa Kidul Jalin Kemitraan Demi Keamanan Bersama

    KAB. CIREBON - Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Ps. Kspk Aipda R. Jajahi. Sh. Mh. bersama Babinkamtibmas Desa Gowa Kidul, Bripka Duryana. Sh., secara aktif melaksanakan sambang dan dialogis dengan perangkat desa dan warga masyarakat Desa Gowa Kidul, Kecamatan Kaliwedi, Kabupaten Cirebon.

    Kegiatan sambang yang rutin dilakukan ini bertujuan untuk memberikan edukasi kamtibmas kepada masyarakat, sehingga diharapkan dapat mencegah terjadinya berbagai tindak kejahatan dan menjaga situasi tetap kondusif. Dalam dialog yang hangat, polisi dan warga saling bertukar informasi serta membahas berbagai permasalahan yang ada di masyarakat.

    Kapolresta Cirebon, Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H., melalui Kapolsek Kaliwedi  AKP Rinduwan, menjelaskan bahwa kegiatan sambang merupakan salah satu wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat. “Ini adalah tugas dan kewajiban para Bhabinkamtibmas untuk menjaga kondusifitas dan keamanan, serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat, ” ujar Kapolsek Kaliwedi.

    Lebih lanjut, Kapolsek menyampaikan harapannya agar masyarakat dapat berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan. Dengan adanya sinergi antara polisi dan masyarakat, diharapkan dapat tercipta situasi yang aman dan nyaman bagi seluruh warga Desa Gowa Kidul.

     

    polresta cirebin
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Bentuk silahturahmi Kamtibmas serta jalin...

    Artikel Berikutnya

    Police Goes To School Polsek Plered Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    DENSUS 88 AT POLRI Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada Santri Pondok Pesantren Ash Shobirin Kuningan
    Dua personel Polsek Waled lakukan patroli rutin di tengah malam ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Patroli dialogis dan sambangi desa Ambit kecamatan Waled kab Cirebon serta menyampaikan Pesan Kamtibmas
    Panit Binmas Polsek Arjawinangun berikan bantuan sembako sebagai bentuk kepedulian kepada warga yang tidak mampu.
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Respon Cepat  Anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon bantu mobil mogok yang menggangu jalan raya Pantura di Desa Gebang Mekar Kecamatan Gebang
    Mendukung Program pemerintah Bhabinkamtibmas Desa Kebonturi Polsek Arjawinangun monitor kegiatan Posyandu.
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Panit Binmas Polsek Arjawinangun berikan bantuan sembako sebagai bentuk kepedulian kepada warga yang tidak mampu.
    Hasil Analisa dan Evaluasi  Pelaksanaan Operasi Lilin Lodaya 2024
    Respon Cepat  Anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon bantu mobil mogok yang menggangu jalan raya Pantura di Desa Gebang Mekar Kecamatan Gebang
    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Monitoring Pengamanan Ibadah Akhir Tahun 2024 dan Pergantian Malam Tahun Baru 2025
    Laksanakan Patroli dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon warga Desa Gagasari
    Berikan Rasa Aman, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Sambangi Pos Kamling Desa Kebonturi
    Kapolsek Beber Sambangi Pos Kamling Desa Halimpu
    Sebagai upaya menampung aspirasi serta keluhan masyarakat Polsek Arjawinangun menggelar Minggu kasih di  GBI Arjawinangun.
    Menjelang Pilkada serentak tahun 2024, Patroli Polsek Gegesik Sambangi Dialogis.

    Ikuti Kami